KENDAL - Babinsa Sarirejo Koramil 11/Kaliwungu Kodim 0715/Kendal, Serda M. Aldi Fadli melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Warga masyarakat di wilayah desa binaan bertempat di Kampung Skopek Kulon Desa Sarirejo Kecamatan Kaliwungu, Jum'at (19/4/2024).
Kegiatan yang dilaksanakan Komunikasi Sosial Dengan Bersilaturahmi Kepada Warga Agar Terjalin Hubungan Komunikasi Yang Lebih Akrab Dan Harmonis Serta Mempermudah Untuk Mendapatkan Sebuah Informasi Dari Warga Sekitar Kampung Sekopek Kulon Tentang Keadaan Yang ada Di Wilayah Binaan serta guna mempererat Hubungan Antara Babinsa Dengan Warga di wilayah desa Binaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar